Sebenarnya ada banyak jenis bunga bangkai di dunia ini, akan tetapi sekarang aku hanya akan membicarakan dua diantaranya yang ada di Indonesia. Bunga terbesar di dunia dan bunga tertinggi di dunia.
Jika bunga terbesar di dunia adalah bunga Rafflesia Arnoldii sementara bunga tertinggi di dunia adalah Amorphophallus Titanum.
Keduanya merupakan anggota dari famili Araceae (talas-talasan). Keduanya juga merupakan bunga raksasa yang mengeluarkan bau busuk, akan tetapi keduanya dari genus yang berbeda. #pinter kan gue :-bd
Baiklah, pertama kita bahas dulu si Amorphophallus Titanum. Bunga ini dikatakan tertinggi di dunia karena bisa mencapai tinggi hingga 5-6 meter. :g: Bunga ini ditemukan oleh Odoardo Beccari pada tahun 1878.
Amorphophallus Titanum Becc |
Berikutnya adalah bunga terbesar yaitu Rafflesia Arnoldii. Bunga ini pertama kali di publikasikan oleh Thomas Stamford Raffles tapi yang menemukan adalah dr.Joseph Arnold pada tahun 1818. Oleh karena itu, maka nama latin bunga ini adalah Raflessia Arnoldii. Saat mekar bunga ini bisa mencapai diameter hingga 1 meter bahkan lebih sehingga dinobatkan sebagai bunga terbesar di dunia. :g:
Rafflessia Arnoldii |
Berbeda lagi dengan jenis bunga bangkai yang jika di daerah Jawa yang sering disebut Suweg. Bunga ini (suweg) masih satu genus dengan Amorphophallus Titanum tetapi beda spesies.
Suweg mempunyai bahasa latin Amorphophallus Campanulatus. Sementara bunga bangkai jangkung atau bunga bangkai di Jawa Barat yaitu Amorphophallus Decussilvae.
Demikianlah, Terima Kasih :l:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar